CLOCK


Mutiara Harian

Sunday, September 12, 2010

Nasehat Dalam Hidup (1)

AL-hidayatu minallah laisa minannas
(Hidayah itu dari Allah bukan dari manusia)

Wa ta'awanu 'alal birri wa taqwa wa laa ta'awanu 'alal itsmi wal udwan
(Dan tolong menolonglah dalam kebaikan dan ketakwaan dan jangan tolong menolong dalam dosa dan permusuhan)

Innal muslimuuna ikhwah (sesungguhnya setiap muslim itu bersaudara)

Laa yu'minu ahadukum hatta yuhibba li akhihi ma yuhibbu li nafshi
(Tidaklah beriman salah seorang diantara kalian hingga ia mencintai untuk saudaranya apa-apa yg ia cintai untuk dirinya) 'bi khoirin (dlm kebaikan)

Ibnul Qayyim: Landasan setiap kebaikan adalah jika engkau tau bahwa setiap yang Allah kehendaki pasti terjadi dan setiap yang tidak Allah kehendaki pasti tidak akan terjadi.

Al-Imam Asy-Syafie: Apa yg Engkau kehendaki (wahai Allah) pesti terjadi walaupun aku tidak menghendakinya. dan Apa yg ku kehendaki tidak akan terjadi jika Engkau tidak mnghendakinya


Tak ada satupun persoalan yang ada di alam ini kecuali pasti Alloh Maha Tahu semua solusinya,dekatilah Alloh,patuhlah lahir dan batin,niscaya Alloh akan menuntun

Sebetulnya kita masih dihargai orang lain,karen Alloh masih menutupi aib &dosa-dosa, mari tafakuri dengan jujur apa yang terjadi bila Alloh membeberkan siapa diri kita yang sebenarnya


Kita tak pernah memiliki apapun,bahkan diri kita sendiri bukan milik kita,smua hanya milik Alloh & hanya titipn sejenak,yang tak bisa dibawa mati,hanya amal bekal kita

No comments:

Post a Comment